AUTOGAYA

Informasi Tentang Berita Terbaru, Spesifikasi, Modifikasi, Tips trik, Kelebihan kekurangan, Harga Baru Bekas Mobil dan motor

Harga Ford Focus Sport dan Titanium beserta Spesifikasinya

Spesifikasi dan Harga Ford Focus Sport dan Titanium. Mobil Ford ini masuk dalam kategori seri All New Ford Focus yang berpadu dengan teknologi pintar. Pada desain Mobil Ford ini lebih ekspresif dan hemat bahan bakar serta menggunakan transmisi otomatis powershift 6 percepatan.

All New Ford Focus memiliki 4 tipe yang bergaya sporty dan menawan apa sajakah 4 tipe tersebut:
Ford Focus Trend 1.6L AT  versi hatchback 5 pintu
Ford Focus Trend 1.6L AT  versi Sedan 4 pintu
Ford Focus Sport  2.0L AT versi Hatchback
Ford Focus Titanium 2.0L AT versi Sedan


Spesifikasi Ford Focus Sedan 1.6L Sport dan Titanium

Eksterior

Mobil  Sedan ini memiliki 4 pintu dan tampil elegan karena memiliki bentuk yang slim serta sudut kaca depan dibuat lebih miring yang dapat menghasilkan koefisien gesekan yang rendah yaitu 0,295. Serta menggunakan system Active Grille Shutter yaitu sistem modern yang bekerja melalui ventilasi yang secara otomatis mengatur aliran udara melalui saluran kisi menuju pendingin mesin.

Interior

Mobil Ford Sport dan Titanium memiliki gaya kopyit yang modern serta pada konsol tengah mempunyai gaya yang sporty. Mobil ini juga dilengkapi dengan power steering yang elektrik, serta fitur canggih lain yaitu power window, front and rear fog lamps, power adjustable mirror with side indicator, HVCA- Manual Airconditioning, Ford SYNC yang merupakan salah satu fitur unggulan. 6 Audio Speaker, Economy Shift Indicator, torque vecturing control, active grille shutter, 4 way adjustable steering wheel, manual 4way driver seat adjuster, serta yang terakhir adalah manual 2 way passanger seat adjuster.
Semua sistem berjalan

SYNC menempatkan suara Anda dalam control. Pusatkan konsentrasi Anda pada jalanan dan kedua tangan Anda pada kemudi, biarkan Focus melakukan hal lainnya. Cukup perintahkan dan SYNC akan menemukan dan menelepon dari telepon genggam melalui Bluetooth®, memainkan musik favorit Anda atau dari pemutar MP3 (dibutuhkan kabel konek USB, dijual terpisah), mengubah pilihan radio atau mengatur suhu kabin. Teknologi cerdas ini mampu mengelompokkan lagu berdasarkan keinginan, jadi Anda tak perlu repot untuk mencari folder musik kesayangan, tinggal sebut artis atau jenis musik secara otomatis SYNC akan segera mengaksesnya.

Lengkap dengan teknologi canggih, tak membuat Focus melupakan unsur keselamatan para penumpangnya. Untuk itu beragam fitur safety juga telah terpasang dengan baik sebagai piranti standarnya. Sebut saja mulai dari, Parimeter Alarm, ABS + ESP with Hill Launch Assist, 3 points Seat Belts, Airbags Dual Front, Airbags Side Airbags, sampai Airbags Curtain Airbags.

Mesin

Mesin bensinnya adalah DOHC yang mana terdiri dari 4 silinderberkapasitas 2.0 Liter direct injection yang dipadukan dengan Ti-VCT. Perpaduan pintar ini akan membuat Anda menghemat bahan bakar yang secara otomatis juga akan ramah lingkungan. Mesin yang dibenamkan oleh Ford kali ini kan mampu menghasilkan tenaga hampir 20% lebih besar dibandingkan dengan mesin Focus 2.0L sebelumnya.

Harga Ford Focus Sport dan Titanium


Focus 5D 2.0L AT Sport                                        Rp. 433.700.000
Focus Sedan 2.0L AT Titanium                               Rp. 476.400.000
Harga Ford Focus Sedan 2.0L GDI TitaniumAT      Rp. 401.300.000
Harga Ford Focus 2.0L GDI Sport AT                   Rp. 376.000.000

Demikianlah informasi yang saya berikan semoga bermanfaat dan apabila berkenan mohon share kepada teman-teman anda terima kasih. Harga Ford Focus Sport dan Titanium beserta Spesifikasinya

Baca juga :
All New Ford Everest tahun 2015 Akan Segera di Luncurkan 

Tag: Berita Otomotif meliputi Review, Spesifikasi, harga, kelebihan, kekurangan Mobil dan Motor

Back To Top