Mobil
All New Honda City 2015. Mobil ini termasuk mobil yang berjenis sedan mini yang
menggunakan teknologi yang inovatif dan didesain secara dinamis dengan tambahan
fitur-fitur canggih didalamnya, pabrikan Honda mengeluarkan mobil produkan
jepang ini pertama kali di luncurkan di Thailand pada ajang Bangkok Motor Show.
Alasannya pasar bobil di jepang lebih banyak peminat daripada di Indonesia.
Inilah
Honda City yang menawarkan bermacam-macam varian khusus di Indonesia, Pada
tahun 2014 mobil ini resmi dipasarkan di Indonesia dengan mebandrol harga yang
terjangkau untuk masyarakat Indonesia.
Dimensi --> Panjang 4.440 mm dan lebar 1.695 mm serta jarak poros roda
yang sangat pas membuat tampilan Honda city menjadi ekslusif dan bertambah keseimbangannya.
Spesifikasi Honda City 2015 Terbaru
Mesin --> Tipe 1,5 liter menggunakan mesin SOCH 4 Silinder segaris 16 katup i-VTEC DBW yang dapat menghasilkan tenaga maksimal 117 PS pada putaran mesin 6000 RPM dan torsi maksimal yang dihasilkan 4.700 RPM, dan menggunakan system bahan bakar Programmed Full yang mempengaruhi penggunaan bahan bakarnya menjadi lebih efisien.
Interior --> Untuk interior Honda city menggunakan fitur-fitur yang
lebih lengkap< mewah serta nyaman sehingga perjalanan anda terasa lebih
rileks, fitur yang di dalamnya meliputi Display Audio Infotainment yang
bertajuk Smartphone sehingga bisa menikmati music atau video dengan 4 stereo music
sehingga mampu menambah kinerja menjadi lebih baik. Ditambah aplikasi Bluetooth
supaya lebih mudah dalam menghubungkan mobil dengan smartphone anda adalagi
aplikasi navigasi mobil melalui suara anda sehingga anda dengan mudah
menavigasikan Honda City ini.
Eksterior -->
Desain yang
diterapkan pada mobil city ini bias ana lihat yaitu lekukan horizontal sehingga terlihat lebih ekslusif. Desainnya juga elegan, modern, stylish dan
mewah terlihat dari bumper dan sudu-sudut kemi9ringan body depan yang sangat
cekung sehingga terlihat aerodinamis.
Eksterior Honda City juga dilengkapi Fog lamp dan Electrical Spion yang dapat
mempermudah anda saat dalam perjalanan.
Harga Mobil All New Honda City
Masalah
harga mobil ini sangat bervariasi karena juga tergantung dari variannya ada
yang otomatis dan manual serta tergantung fitur-fitur yang ada di dalamnya.
Berikut
Harga Honda City berdasarkan variannya :
Honda New City S CVT : Rp. 295.500.000
Honda New City E Manual : Rp. 300.000.000
Honda New City E CVT : Rp. 310.000.000
Honda New City ES CVT : Rp. 330.000.000
Itulah
sekedar informasi dari Tim Autogaya tentang Spesifikasi dan Harga
Terbaru Honda City, semoga bisa menjadi referensi dan untuk memilih
jenis Honda yang lain seperti :
Semoga
bermanfaat.
Tag: Berita Otomotif meliputi Review, Spesifikasi, harga, kelebihan, kekurangan Mobil dan Motor