AUTOGAYA

Informasi Tentang Berita Terbaru, Spesifikasi, Modifikasi, Tips trik, Kelebihan kekurangan, Harga Baru Bekas Mobil dan motor

Harga Dan Spesifikasi Motor Kawasaki Ninja 250 Terbaru

Kawasaki KLX 250 merupakan motor sport dalam segmen low entry yang hadir dengan beberapa penyegaran baru dalam kelas premium. Sosok dari motor besutan Kawasaki tersebut terlihat lebih sporty dan agresif dengan menggunakan bodi yang kekar serta model lampu utama ganda yang memiliki bentuk tail minimalis. Bagi sobat yang menginginkan tampil gaya dan performa handal, maka pilih Kawasaki Ninja 250.

Tidak hanya sosoknya yang menggiurkan, tetapi teknologi yang disematkan dalam motor Ninja 250 juga sangat menarik. Seperti teknologi slipper clutch yang mengadopsi dari ajang balam, teknologi tersebut memiliki fungsi untuk mengurangi efek back torque atau engine break pada saat melakukan penurunan gigi secara cepat atau mendadak. Dengan teknologi tersebut dapat membantu mencegah ban belakanfg selip atau mengunci.

Harga Dan Spesifikasi Motor Kawasaki Ninja 250 Terbaru


Spesifikasi Kawasaki Ninja 250

Kawasaki Ninja 250 memiliki dimensi ukuran panjang  2.010, lebar 715mm dan tinggi 1.110 mm dengan jarak poros roda 1.400 mm dan jarak ke tanah mencapai 785 mm.Serta memiliki bobot 172 kg (non-ABS) dan 174 kg (ABS), dengan kapasitas tangki bahan bakar 17 liter.

Spesifikasi Kawasaki Ninja 250

Pada sector kaki-kaki, Ninja 250 menggunakan suspensi depan model teleskopik fork dengan diameter 37 mm, serta penggunaan roda ukuran 110/70-17 M/ C(54S). Sedangkan pada bagian belakang menggunakan suspensi Uni-Trak system dengan model gas-shock dengan 5 tingkat penyetelan, serta penggunaan ban belakang ukuran 140/70-17 M/C(66S).

Pada system keamanan, Ninja 250 menggunakan rem cakram single dengan diameter 290 mm dengan penggunaan caliper dual-piston pada bagian roda depan. Sedangkan pada bagian belakang menggunakan rem cakram tunggal dengan diameter 220 mm caliper dual piston.

Sedangkan pada bagian dapur pacu, Kawasaki Ninja 250 menggunakan mesin yang mempunyai kapasitas 249 cc, DOHC, 8 valves dengan penggunaan transmisi 6 percepatan. Dengan menggunakan mesin tersebut mampu menghasilkan tenaga maksimal sebesar 32 PS/ 11.000 rpm dan torsi yang dihasilkan mencapai 21.0 Nm/ 10.000 rpm.

Harga Kawasaki Ninja 250 Terbaru

Harga Kawasaki Ninja 250 Terbaru

Setelah melakukan pembahasan tentang spesifikasi dari ninja 250, tentunya kurang lengkap bila tidak disertai harga. Oleh sebab itu berikut ini kami cantumkan harganya:

  •     Harga Kawasaki Ninja 250 baru: Rp 54.900.000,-

Simak juga:

Harga Dan Spesifikasi Motor Kawasaki Ninja ZX-14R Terbaru
Harga Dan Spesifikasi Kawasaki Ninja RR Mono Terbaru
Harga Dan Spesifikasi Kawasaki Ninja 250 ABS SE LTD Terbaru
Harga Dan Spesifikasi Motor Kawasaki KLX 150BF terbaru

Demikianlah informasi tentang harga dan spesifikasi Kawasaki ninja 250, semoga bermanfaat dan terima kasih telah berkunjung di autogaya.com .

Tag: Berita Otomotif meliputi Review, Spesifikasi, harga, kelebihan, kekurangan Mobil dan Motor

Back To Top