AUTOGAYA

Informasi Tentang Berita Terbaru, Spesifikasi, Modifikasi, Tips trik, Kelebihan kekurangan, Harga Baru Bekas Mobil dan motor

Hyundai Grand i 10 X Resmi Mengaspal Di Indonesia Dan Satu-satunya Mobil compact crossover di segmen city car low.

Hyundai Grand i 10X.  pada persaingan pasar otomotif  yang semakin sengit di seluruh penjuru dunia dari pihak Hyundai mengumumkan bahwa Mobil Hyundai Grand i 10X resmi mengaspal di Indonesia. demi menghadirkan sebuah mobil baru yang lebih memberikan hal kenyamanan, keamanan dan lain sebagainya untuk konsumen yang ada di dunia ini. Salah satu produsen mobil yang terus melakukan langkah tersebut adalah Hyundai, dimana pabrikan mobil asal Korea Selatan tersebut baru-baru ini meluncurkan sebuah produk mobil Hyundai terbarunya di Indonesia.


Dikabarkan dari pihak terkait bahwasanya Mobil Hyundai Grand i 10X merupakan mobil Crossover yang dimana Mobil ini adalah mobil satu-satunya compact crossover di segmen city car low.


Mobil Hyundai ini memiliki perbedaan dengan generasi sebelumnya dari Hyundai, Walaupun hanya dengan embel-embel Crossover tetapi memiliki perbedaan yang sangat menarik. Adpun perbedaan yang terlihat mencolok adalah pada sisi eksteriornya yang Diketahui bahwa mobil Hyundai ini didesain langsung oleh Thomas Buerkle, yang dilakukan di studio desain Hyundai Russelsheim, Jerman.

Salah satu wawancara terhadap Presiden Direktur HMI (Mukiat Sutikno)” Hyundai akan terus berinovasi menghadirkan line-up kendaraan untuk memenuhi kebutuhan konsumen. Kami optimis Hyundai Grand i10 X dengan berbagai penyegaran desain, akan meneguhkan eksistensi Hyundai di segmen city car ”

Harga Hyundai Grand i 10 X


Hyundai Grand i 10 X
Rp. 155.500.000
Hyundai Gran 10 GLS
Rp. 170.500.000
Hyundai Grand 10 GL
Rp. 142.500.000

Demikianlah informasi yang dapat saya sampaikan semoga bermanfaat dan apabila berkenan mohon share kepada teman-teman anda terima kasih. Hyundai Grand i 10 X Resmi Mengaspal Di Indonesia

Baca Juga

Tag: Berita Otomotif meliputi Review, Spesifikasi, harga, kelebihan, kekurangan Mobil dan Motor

Back To Top