Mobil matic atau dengan menggunakan transmisi otomatis saat ini memang sangat diminati. Alasannya bahwa mengendarai mobil matic tidak begitu ribet karena hanya butuh keahlian memainkan gas dan rem. Selain itu para pengendara juga bisa lebih sabar ketka menghadapi kemacetan. Walaupun katanya mudah, akan tetapi masih banyak pula yang belum paham dalam memacu mobil matic.
Baca juga:
Mengemudi mobil matic dengan memahami kode di atas maka akan mempermudah sobat dalam pembelajaran. Sekian dari saya dan terima kasih telah berkunjung di autogaya.com .
Cara mengemudi Mobil Matic
Cara mengemudi mobil matic sebenarnya mudah bila dilakukan dengan benar dan harus paham betul tentang kinerja dari mobil matic tersebut. Oleh sebab itu pahami fungsi model pengoperasian yang ada pada mobil matic seperti P, R, N , D, D-3, D-2. Berikut fungsinya:- P (parkir)
- R (reserve)
- N (neutral)
- D (drive)
- D-3 / OD
- D-2 (intermediate)
- L (low)
Baca juga:
Mengemudi mobil matic dengan memahami kode di atas maka akan mempermudah sobat dalam pembelajaran. Sekian dari saya dan terima kasih telah berkunjung di autogaya.com .
Tag: Berita Otomotif meliputi Review, Spesifikasi, harga, kelebihan, kekurangan Mobil dan Motor