Harga Mazda Interplay –Mobil ini merupakan salah satu seri Mazda 323 yang di luncurkan pertama kali di Indonesia pada tahun 1989. Untuk masa kehadirannya terbilang cukup lama yakni selama 5 tahun, setelah itu digantikan oleh penerusnya yaitu Mazda lantis. Sementara untuk lantis dihadirkan bersamaan dengan hatchback astina.
Eksterior Mazda Interplay
Pada bagian liar Mobil Sedan subkompak interplay mempunyai desain eksterior yang mungil. Untuk ukurannya lebih kecil disbanding Twincam tapi lebih besar daripada Honda grand civic. Untuk tampilan luarnya memang terlihat manis dengan penambahan lekukan yang terbilang sangat aerodinamis. Untuk bagian depan terdapat fascia yang mempunyai lampu utama model sipit dan sporty. Akan tetapi pada sektor belakang terlihat begitu aneh. Mobil Mazda interplay memiliki sisi positif pada sektor pengereman, yang dimana menggunakan cakram pada keempat rodanya. Pada masa itu, penggereman seperti ini hanya ada Mitsubishi DanGan GTi serta pada versi langka dari Twincam, yaitu tipe GT.
Interior Mazda Interplay
Meskipun ukurannya terlihat mini, namun iPlay (sebutan Mazda Interplay bagi kalangan pecinta otomotif Indonesia) mempunyai ruang kabin yang cukup luas. Pada sektor belakang dapat diisi dengan 3 orang penumpang dewasa dengan tidak berdesakan. Selain itu teknologi yang diusungnya pun juga modern, yakni takometer dan speedometer telah menggunakan sistem digital. Tidak hanya itu saja, interplay telah diberikan fitur kemewahan di dalamnya seperti bangku supir yang bisa diatur ketinggiannya, power window, power steering, dan juga electric miror untuk spionnya.
Performa Mesin Mazda Interplay
Mazda Interplay menggunakan mesin karburator tipe B6 yang mempunyai kapasitas 1,6 liter yang berkonfigurasi dengan 4 silinder segaris dengan 16 katup SOHC. Dengan menggunakan mesin tersebut mampumenghasilkan tenaga maksimal sebesar 6000 rpm dan torsi maksimal mencapai 123 Nm.
Dengan menyediakan uang sebesar 25 juta hingga 30 jutaan. Anda dapat membawanya pulang Mazda Interplay ke rumah.
Nb. Untuk kondisi sempurna dengan semua fitur kelistrikan berfungsi lancar, biasanya dapat menembus harga hingga 40 jutaan.
Simak juga:
Eksterior Mazda Interplay
Pada bagian liar Mobil Sedan subkompak interplay mempunyai desain eksterior yang mungil. Untuk ukurannya lebih kecil disbanding Twincam tapi lebih besar daripada Honda grand civic. Untuk tampilan luarnya memang terlihat manis dengan penambahan lekukan yang terbilang sangat aerodinamis. Untuk bagian depan terdapat fascia yang mempunyai lampu utama model sipit dan sporty. Akan tetapi pada sektor belakang terlihat begitu aneh. Mobil Mazda interplay memiliki sisi positif pada sektor pengereman, yang dimana menggunakan cakram pada keempat rodanya. Pada masa itu, penggereman seperti ini hanya ada Mitsubishi DanGan GTi serta pada versi langka dari Twincam, yaitu tipe GT.
Interior Mazda Interplay
Meskipun ukurannya terlihat mini, namun iPlay (sebutan Mazda Interplay bagi kalangan pecinta otomotif Indonesia) mempunyai ruang kabin yang cukup luas. Pada sektor belakang dapat diisi dengan 3 orang penumpang dewasa dengan tidak berdesakan. Selain itu teknologi yang diusungnya pun juga modern, yakni takometer dan speedometer telah menggunakan sistem digital. Tidak hanya itu saja, interplay telah diberikan fitur kemewahan di dalamnya seperti bangku supir yang bisa diatur ketinggiannya, power window, power steering, dan juga electric miror untuk spionnya.
Performa Mesin Mazda Interplay
Mazda Interplay menggunakan mesin karburator tipe B6 yang mempunyai kapasitas 1,6 liter yang berkonfigurasi dengan 4 silinder segaris dengan 16 katup SOHC. Dengan menggunakan mesin tersebut mampumenghasilkan tenaga maksimal sebesar 6000 rpm dan torsi maksimal mencapai 123 Nm.
Review Mazda
Interplay
|
|
Spesifikasi Mazda Interplay
|
Mesin : Karburator
1600cc 4 silinder segaris 16 katup SOHC.
Tenaga maksimum : 86
HP @6.000 RPM.
Torsi puncak : 123 Nm
@5.600 RPM.
Bore x Stroke : 78mm x
83.6mm.
Rasio kompresi :
9.3:1.
Konsumsi BBM : 9-11
km/L (dalam kota), 12-16 (luar kota).
Transmisi : manual 5
percepatan.
Suspensi : Depan
MacPherson struts, belakang independent dengan stabilizer.
Tahun produksi : 1989
- 1994.
|
Kelebihan Mazda Interplay
|
Harga miring.
Tarikan responsif.
Sarat teknologi.
Perawatan dan harga
sparepart murah.
Ketersediaan sparepart
terjamin.
Stabil pada kecepatan
tinggi.
Nyaman.
Irit BBM.
Beberapa bagian mesin
dapat disubstitusi dengan part Timor dan Ford Laser.
|
Kekurangan Mazda Interplay
|
Tenaga mesin terlalu
kecil.
Terkenal rentan
overheat. Baca Cara Mengatasi Mesin Overheat.
Beberapa part body
sudah langka.
Speedometer digital
sulit diperbaiki.
Sistem kelistrikan
lumayan rumit.
|
Harga Mazda Interplay
Dengan menyediakan uang sebesar 25 juta hingga 30 jutaan. Anda dapat membawanya pulang Mazda Interplay ke rumah.
Nb. Untuk kondisi sempurna dengan semua fitur kelistrikan berfungsi lancar, biasanya dapat menembus harga hingga 40 jutaan.
Simak juga:
Demikianlah sedikit info tentang Harga mazda Interplay dan Spesifikasi Lengkap ,
semoga bermanfaat dan silahkan share apabila artikel ini bermanfaat
serta Saya ucapkan terima kasih telah mengunjungi website Saya.
Tag: Berita Otomotif meliputi Review, Spesifikasi, harga, kelebihan, kekurangan Mobil dan Motor